spot_imgspot_imgspot_imgspot_img
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Capres Anies Baswedan Berkunjung ke Kukar, Prosesi Adat dan Pertemuan dengan Sultan


TENGGARONG
– Calon Presiden nomor urut 1, Anies Rasyid Baswedan, melanjutkan rangkaian kunjungannya setelah mengunjungi Balikpapan dan Samarinda.

Pada pukul 12.43 WITA, suasana di Kutai Kartanegara (Kukar) menjadi semakin meriah dengan kedatangan Anies Baswedan.

Kedatangan Anies Baswedan ke Kukar tidak hanya disambut pendukungnya, tetapi juga Sultan Kutai Kartanegara Ing Martadipura, Aji Muhammad Arifin. Kedaton Kutai Kartanegara menjadi saksi pertemuan penting ini. Proses penyambutan tamu istimewa ini dimulai dengan prosesi adat Kutai Tepong Tawar.

Dalam kunjungannya ke Kukar, Anies Baswedan berharap untuk memperkuat ikatan dengan wilayah ini dan mendengarkan aspirasi serta masukan dari masyarakat setempat.

Dengan pendekatan ini, Anies Baswedan berupaya untuk membangun komunikasi yang lebih erat dengan rakyat Kutai Kartanegara dalam rangka membangun visi dan misinya untuk Indonesia yang lebih baik.

 

Pewarta : Rafii

Editor: Agus S

BACA JUGA :  Viral, Dampak Pertambangan Ilegal: Jalan Longsor, Warga 1 RT di Kukar Terisolir
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img
16.4k Pengikut
Mengikuti
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img